Saturday, November 3, 2012

Jiwa Masa Nanti


Jiwa duniawi tak seindah keyakinan ini
keyakinan di mana dunia tak bertepi
akan bertahan di arus jaman
oh, jaman edan!
                Tanpa keberanian yang berarti
                tanpa sesuatu yang pasti
                tanpa masa depan yang berjalan
                dimana cinta? Dimana kebenaran?
Akankah masa depan kan abadi
tanpa jiwa rohani
tanpa dasar nan kokoh ini
hanya inikah masa depan yang akan ada?
ataukah ini kesengajaan yang palsu dari dunia?

No comments:

Post a Comment